Postingan

Menampilkan postingan dari 2023

Resume Sapa Pendidikan “Kurikulum Merdeka: Relevan, Mendalam Dan Menyenangkan” oleh Hendi Zulfiari

  Berikut ini adalah resume salah satu video inspirasi platform merdeka mengajar yang berjudul Siniar Sapa Pendidikan “Kurikulum Merdeka: Relevan, Mendalam Dan Menyenangkan”. Pergantian kurikulum yang sesuai dengan kebutuhan dan tuntutan zaman merupakan solusi yang positif dan menguntungkan bagi sistem pendidikan terutama sistem pendidikan yang ada di Indonesia. Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi sejauh ini sudah membentuk kurikulum baru yang dinamakan dengan kurikulum merdeka yang sebelumnya dinamakan kurikulum prototipe. Tercatat dalam sejarah bahwa kurikulum merdeka yang dibentuk oleh KEMENDIKBUDRISTEK ini adalah kurikulum pergantian yang ke 12 selama 40 kali lebih pergantian menteri pendidikan di Indonesia. Kurikulum merdeka yang dibuat ini menurut pemerintah adalah solusi untuk tercapainya pendidikan yang layak dan sesuai dengan kebutuhan di zaman modern ini. Kurikulum merdeka dapat diartikan sebagai kurukulum yang mengedepan...